

Frequently Asked Questions (FAQs)
Pelatihan Restoran Apa Saja yang Bisa Diikuti?
- Pelatihan Baker
- Pelatihan Chef/Demi Chef/Koki/Juru Masak
- Pelatihan Bartender
- Pelatihan Commis Pastry
- Pelatihan Waiter
- Pelatihan Cook Helper
- Pelatihan Kitchen Management
- Pelatihan Front of House
- Pelatihan Operasional Restoran
- Pelatihan Table Setting & Service Excellence
- Pelatihan Hygiene dan Sanitasi Restoran
- Pelatihan Customer Service Restoran
- Pelatihan Handling Complaint
- Pelatihan Supervisor Restoran
- Pelatihan Manajer Restoran
Dan masih banyak lainnya. Untuk pilihan skema lebih lanjut silahkan hubungi admin.
Apa Syarat Pelatihan Restoran?
Syarat pelatihan SPA:
1. Daftar riwayat hidup terbaru
2. Membayar Biaya pelatihan minimal 50%
Semua syarat disiapkan soft file, kecuali foto. Foto dibawa saat kegiatan berlangsung.
Berapa Biaya Pelatihan Restoran?
Biaya pelatihan restoran offline mulai dari 5,9 juta rupiah.
Sedangkan pelatihan online mulai dari 3,8 juta rupiah.
Terkait ketersediaan promo atau diskon khusus, silahkan hubungi 081232999470
Apakah Pelatihan Restoran Bisa Online?
Ya, Pelatihan SPA bisa dilakukan secara online via Zoom
Apakah Bisa Sekalian Sertifikasi Profesi?
Ya, Kami telah bekerjasama dengan LSP Jana Dharma Indonesia untuk melaksanakan Uji Kompetensi resmi sesuai standar nasional.
